GERYL ARSIL PRATHATYN, GERYL ARSIL PRATHATYN (2023) ANALISIS PERBANDINGAN KINERJA KEUANGAN PADA KOPERASI SIMPAN PINJAM MITRA DHUAFA DI KABUPATEN POLEWALI MANDAR TAHUN 2019-2021. Diploma thesis, UNIVERSITAS SULAWESI BARAT.
![[thumbnail of SKRIPSI GERYL REVISI TUTUP 3_organized.pdf]](https://repository.unsulbar.ac.id/style/images/fileicons/text.png)
SKRIPSI GERYL REVISI TUTUP 3_organized.pdf
Download (454kB)
![[thumbnail of SKRIPSI GERYL REVISI TUTUP 3.pdf]](https://repository.unsulbar.ac.id/style/images/fileicons/text.png)
SKRIPSI GERYL REVISI TUTUP 3.pdf
Restricted to Repository staff only
Download (1MB)
Abstract
Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui perbandingan kinerja keuangan dan kondisi keuangan pada koperasi simpan pinjam Mitra Dhuafa Kabupaten Polewali Mandar berdasarkan rasio likuiditas dan rasio profitabilitas tahun 2019-2021. Penelitian ini menggunakan pendekatan current ratio, quick ratio dan return on asset. Penelitian ini menggunakan penelitian kuantitatif dengan lokasi penelitian di Koperasi Simpan Pinjam Mitra Dhuafa di Kabupaten Polewali Mandar. Hasil penelitian berdasarkan hasil analisa dari pendekatan rasio likuiditas selama 3 tahun terakhir, koperasi simpan pinjam Mitra Dhuafa Polewali Mandar mempunyai tingkat likuiditas yang dapat dikatakan baik jika di lihat dari segi current ratio, yang diperoleh tahun 2019 sebesar 163,67%, pada tahun 2020 diperoleh sebesar 202,08% dan pada tahun 2021 diperoleh sebesar 228,96%. Begitupula jika dilihat dari segi quick ratio pada tahun 2019 kinerja keuangan masuk dalam kategori cukup dengan nilai sebesar 154,89%, pada tahun 2020 quick ratio sebesar 189,32% dan pada tahun 2021 sebesar 222,77%. Berdasarkan hasil analisa pendekatan rasio profitabilitas selama 3 tahun terakhir, koperasi simpan pinjam Mitra Dhuafa Polewali Mandar mempunyai tingkat profitabilitas yang dikatakan baik dilihat dari segi return on asset, yang diperoleh pada tahun 2019 sebesar 18,46%, pada tahun 2020 retur
Item Type: | Thesis (Diploma) |
---|---|
Additional Information: | ANALISIS PERBANDINGAN KINERJA KEUANGAN PADA KOPERASI SIMPAN PINJAM MITRA DHUAFA DI KABUPATEN POLEWALI MANDAR TAHUN 2019-2021 |
Uncontrolled Keywords: | Kinerja Keuangan, Current Ratio, Quick Ratio, Return on Asset,Koperasi Simpan Pinjam |
Subjects: | FAKULTAS EKONOMI > Manajemen |
Divisions: | Fakultas Ekonomi |
Depositing User: | Irman Perpustakaan |
Date Deposited: | 06 Sep 2024 07:36 |
Last Modified: | 06 Sep 2024 07:36 |
URI: | https://repository.unsulbar.ac.id/id/eprint/857 |