Search for collections on Repository Universitas Sulawesi Barat

PENGARUH ETOS KERJA DAN DISIPLIN KERJA TERHADAP KINERJA PEGAWAI PADA KANTOR KECAMATAN LIMBORO KABUPATEN POLEWALI MANDAR PROVINSI SULAWESI BARAT

ASMIRA, Asmira (2024) PENGARUH ETOS KERJA DAN DISIPLIN KERJA TERHADAP KINERJA PEGAWAI PADA KANTOR KECAMATAN LIMBORO KABUPATEN POLEWALI MANDAR PROVINSI SULAWESI BARAT. Diploma thesis, UNIVERSITAS SULAWESI BARAT.

Full text not available from this repository.

Abstract

ABSTRAK
ASMIRA, Pengaruh Etos Kerja dan Disiplin Kerja Terhadap Kinerja Pegawai Kantor Kecamatan Limboro dibimbing oleh Suryani Syamsuddin dan Ahmad Karim Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui dan menganalisis pengaruh secara simultan dan parsial dari etos kerja dan disiplin kerja terhadap kinerja Pegawai Kantor Kecamatan Limboro.Pendekatan penelitian ini adalah pendekatan kuantitatif, tujuan dari penelitian ini adalah penelitian eksplanatif dan jenis penelitian ini bersifat survey. Lokasi penelitian ini di laksanakan di Kantor Kecamatan Limboro. Populasi dalam penelitian ini adalah seluruh Pegawai Kantor Kecamatan Limboro yang berjumlah 32 orang. Untuk mendapatkan sampel yang dapat mewakili populasi, maka dalam penentuan sampel penelitian ini digunakan sampel jenuh. Analisis data dilakukan dengan menggunakan regresi linear berganda.
Hasil analisis menunjukkan bahwa, Etos Kerja dan Disiplin Kerja berpengaruh signifikan terhadap Kinerja Pegawai Kantor Kecamatan Limboro.

Item Type: Thesis (Diploma)
Additional Information: menganalisis pengaruh secara simultan dan parsial dari etos kerja dan disiplin kerja terhadap kinerja Pegawai
Uncontrolled Keywords: Etos Kerja, Disiplin Kerja, Kinerja Pegawai
Subjects: FAKULTAS EKONOMI > Manajemen
Divisions: Fakultas Ekonomi
Depositing User: Mahdi Perpustakaan
Date Deposited: 17 May 2024 03:03
Last Modified: 18 May 2024 13:01
URI: https://repository.unsulbar.ac.id/id/eprint/165

Actions (login required)

View Item
View Item